KISAH DIBALIK LAGA SEMIFINAL LIGA CHAMPIONS CHELSEA VS BARCELONA | 10 Fakta Menarik Chelsea Vs Barcelona. Pertandingan semifinal Liga Champions Chelsea melawan Barcelona menyimpan sejumlah kisah menarik. Selain karena mengandung dendam dari semifinal Liga Champions 2009 lalu, partai ini dipastikan berlangsung meriah. Inilah fakta di balik pertemuan kedua tim: Baca juga VIDEO BARCELONA VS AC MILAN 3-1 LEG 2 LIGA CHAMPIONS 2012 Messi Bawa Barca Ke Semifinal dan KARTU INAFIS POLRI VS E-KTP | Apa Itu Kartu Inafis Database Sidik Jari Polisi
1. Seri. Itulah rekor pertemuan kedua tim. Dari 10 kali main, setiap tim menang tiga kali dan 4 laga lainnya berakhir seri. Jumlah gol yang dicetak juga sama: 15 gol.
2. Sepanjang musim ini, Chelsea selalu menang di Stamford Bridge, sedangkan Barcelona tak pernah kalah ketika menjalani partai tandang.
3. Ini semifinal keenam Chelsea dalam sembilan tahun belakangan. Bagi Barcelona, ini adalah semifinal kelima secara berturut-turut.
4. Catatan Chelsea berhadapan dengan tim asal Spanyol adalah 13 menang, 10 seri, dan 6 kalah.
5. Sejarah Barcelona menghadapi tim Inggris adalah 24 menang, 18 seri, dan 16 kalah. Kunjungan terakhir Barca ke London adalah mengalahkan Manchester United di final, Mei lalu, di Stadion Wembley.
6. Dari keempat semifinalis, Chelsea adalah tim yang paling sedikit mencetak gol dan paling banyak kebobolan, yakni mencetak 21 gol dan kebobolan 9 kali.
7. Sementara itu, Barcelona adalah tim yang paling produktif dengan 33 gol. Peluang yang diciptakan juga yang paling banyak dengan 86 tembakan dan 58 sepakan sudut.
8. Selain sebagai pencetak gol terbanyak dengan 14 gol, Lionel Messi adalah pemain dengan percobaan gol paling banyak, yakni 34 kali ke arah gawang dan 26 meleset.
9. Messi belum pernah mencetak gol ke gawang Chelsea dari dua kali pertemuan. Fernando Torres mencetak tujuh gol ke gawang Barcelona selama memperkuat Atletico Madrid.
10. Chelsea baru akan memperebutkan Piala FA menghadapi Liverpool di final. Sedangkan Barcelona sudah mengoleksi tiga trofi musim ini: Super UEFA, Super Spanyol, dan Piala Dunia Antarklub FIFA.
Perkiraan Susunan Pemain
Chelsea (4-3-3): Cech; Ivanovic, Terry, Cahill, Cole; Ramires, Essien, Lampard; Kalou, Drogba, Mata
Barcelona (4-3-3): Valdes; Alves, Pique, Mascherano, Puyol; Keita, Xavi, Busquets; Sanchez, Messi, Iniesta
KISAH DIBALIK LAGA SEMIFINAL LIGA CHAMPIONS CHELSEA VS BARCELONA, 10 Fakta Menarik Chelsea Vs Barcelona,Semifinal Liga Champions Chelsea VS Barcelona, Perkiraan Susunan Pemain Chelsea VS Barcelona
-
Source: http://seobesteasy.blogspot.com/2012/04/kisah-dibalik-laga-semifinal-liga.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com
1. Seri. Itulah rekor pertemuan kedua tim. Dari 10 kali main, setiap tim menang tiga kali dan 4 laga lainnya berakhir seri. Jumlah gol yang dicetak juga sama: 15 gol.
2. Sepanjang musim ini, Chelsea selalu menang di Stamford Bridge, sedangkan Barcelona tak pernah kalah ketika menjalani partai tandang.
3. Ini semifinal keenam Chelsea dalam sembilan tahun belakangan. Bagi Barcelona, ini adalah semifinal kelima secara berturut-turut.
4. Catatan Chelsea berhadapan dengan tim asal Spanyol adalah 13 menang, 10 seri, dan 6 kalah.
5. Sejarah Barcelona menghadapi tim Inggris adalah 24 menang, 18 seri, dan 16 kalah. Kunjungan terakhir Barca ke London adalah mengalahkan Manchester United di final, Mei lalu, di Stadion Wembley.
6. Dari keempat semifinalis, Chelsea adalah tim yang paling sedikit mencetak gol dan paling banyak kebobolan, yakni mencetak 21 gol dan kebobolan 9 kali.
7. Sementara itu, Barcelona adalah tim yang paling produktif dengan 33 gol. Peluang yang diciptakan juga yang paling banyak dengan 86 tembakan dan 58 sepakan sudut.
8. Selain sebagai pencetak gol terbanyak dengan 14 gol, Lionel Messi adalah pemain dengan percobaan gol paling banyak, yakni 34 kali ke arah gawang dan 26 meleset.
9. Messi belum pernah mencetak gol ke gawang Chelsea dari dua kali pertemuan. Fernando Torres mencetak tujuh gol ke gawang Barcelona selama memperkuat Atletico Madrid.
10. Chelsea baru akan memperebutkan Piala FA menghadapi Liverpool di final. Sedangkan Barcelona sudah mengoleksi tiga trofi musim ini: Super UEFA, Super Spanyol, dan Piala Dunia Antarklub FIFA.
Perkiraan Susunan Pemain
Chelsea (4-3-3): Cech; Ivanovic, Terry, Cahill, Cole; Ramires, Essien, Lampard; Kalou, Drogba, Mata
Barcelona (4-3-3): Valdes; Alves, Pique, Mascherano, Puyol; Keita, Xavi, Busquets; Sanchez, Messi, Iniesta
KISAH DIBALIK LAGA SEMIFINAL LIGA CHAMPIONS CHELSEA VS BARCELONA, 10 Fakta Menarik Chelsea Vs Barcelona,Semifinal Liga Champions Chelsea VS Barcelona, Perkiraan Susunan Pemain Chelsea VS Barcelona
noreply@blogger.com (RKade) 18 Apr, 2012
-
Source: http://seobesteasy.blogspot.com/2012/04/kisah-dibalik-laga-semifinal-liga.html
--
Manage subscription | Powered by rssforward.com